Tempat Hp Dari Stik Es Krim

Wah kerajinan dari stik es krim ini cocok nih buat kamu yang suka nonton film atau dengerin musik namun malas menyangganya. Selain terlihat keren, penyangga hp dari stik es krim ini bak membuat hpmu terlihat modis.
Baiklah cara membuat penyangga hp. Pertama potong stik es krim tepat di bagian tengahnya. Kasih lem untuk ujung stik es krim lainnya yang masih utuh, masing-masing 2 stik es krim. Pokoknya intinya ada 2 bentuk stik es krim yang berbentuk huruf L. Kasih lem di pinggirannya dan gabung 2 stik es krim tersebut dengan ukuran 60 derajat.

Setelah itu di ujung bagian yang paling pendek dari bentuk L tempel stik yang seukuran dengan masing-masing ujung tersebut. Lihat gambar di atas. Setelah itu, sudut yang 60 derajat tadi tutupi dengan stik yang menempel di antara keduanya.
sumber : https://hidupsimpel.com/kerajinan-dari-stik-es-krim/#Sarang_Lebah_Dari_Stik_Es_Krim
0 komentar:
Posting Komentar